'Raja' Toto Santosa dan 'Ratu' Fanni Amiandia yang menjadi tersangka penipuan berkedok Keraton Agung Sejagat mengaku kerajaan tersebut hanya berdasar khayalan mereka.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
![]() |
Tak cuma menyetir mobil, Fanni juga kerap berpose dengan kuda besi. Motor yang ia gunakan cukup macho, yakni sebuah motor sport full fairing. Di instagramnya, dia juga mengidamkan sebuah moge berkelir pink.
![]() |
Salah satu unggahan Fanni juga menggambarkan motor Yamah R25 dengan sebuah sedan BMW berkelir putih. Warganet malah berkelakar, "Kenapa ratu tidak naik kuda saja?"
Diberitakan detikcom, 'Raja dan Ratu' Keraton Agung Sejagat di Purworejo itu ditangkap polisi. Toto dan Fanni dijerat pasal penipuan dan perbuatan onar. Mereka menarik uang dari sejumlah orang dengan modus menjadikan mereka pengikut yang akan mendapat gaji dan jabatan.
(rgr/rgr)
Komentar Terbanyak
Mobil Esemka Digugat, PT SMK Tolak Pabrik Diperiksa
Syarat Perpanjang SIM 2025, Wajib Sertakan Ini Sekarang
7 Mobil-motor Wapres Gibran yang Lapor Punya Harta Rp 25 Miliar