Koln - Seperti pameran otomotif pada umumnya, pameran motor Intermot yang berlangsung di Koln, Jerman beberapa waktu lalu juga menghadirkan model-model seksi.
Selain dimanjakan dengan berbagai motor baru seperti Honda CBR1000RR Fireblade yang diluncurkan oleh pebalap Nicky Hayden, Ducati SuperSport, Yamaha MT-09, Suzuki dan beberapa merek Jepang serta Eropa lainnya, pengunjung juga dimanjakan dengan kehadiran para model cantik dan seksi.
Dalam pantauan detikOto, para model kali ini tampil lebih 'berwarna'. Ada yang sangat sopan seperti di booth Honda.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Ada yang modis dengan jaket kulit seperti di booth Triumph, dan ada juga yang sedikit nakal dengan bertato di tubuhnya. Atau juga booth BMW yang elegan.
Tak lama-lama, mari kita intip saja mereka:
 Model di sebuah booth komponen motor |
 Dua gadis dengan motor Moto Guzzi ini pasti bikin pengunjung pria tertarik ya? |
 Model berpose dengan BMW R Nine T |
 Model di booth Kawasaki |
(ddn/ddn)
Komentar Terbanyak
Tukang Tambal Ban Pungut Pelat Nomor Terbawa Banjir, Minta Tebusan Rp 50 Ribu
Pengendara Singapura Banyak yang Mau Balik Beli Mobil Bensin
Lawan Arah di Malaysia Didenda Rp 60 Juta, di Indonesia Cuma Rp 500 Ribu