Perubahan utama yang dilakukan adalah dengan mengganti arm dan bush suspensi belakang. Perubahan itu dilakukan untuk meningkatkan kenyamanan dan handling.
Memang, mesin di balik kapnya tidak berubah. Artinya, mobil ini masih menggunakan mesin V8 2UR-GSE 5L bertenaga 477 ps.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Di antara perubahan kecil itu, logo pada kaliper rem diubah dari 'LEXUS' menjadi 'F'. Lexus juga memberikan spesialisasi kaliper rem oranye untuk model F sebagai pilihan.
Bagian belakang mobil ini telah diberi desain baru. Sementara untuk interior, pedal aluminium yang sporty dan foot rest telah diberi desain terbaru.
(rgr/ddn)












































Komentar Terbanyak
Habis Ngamuk Ditegur Jangan Ngerokok, Pemotor PCX Kini Minta Diampuni
Di Indonesia Harga Mobil Terkesan Mahal, Padahal Pajaknya Aja 40%!
Harga Mobil di Indonesia Terkesan Mahal, Padahal...