Mobil-mobil ikonik pabrikan berlogo 6 bintang itu bisa dilihat showroom Subaru di markas Fuji Heavy Industries, Tokyo, Jepang.
Mobil yang dipamerkan antara lain Subaru 360, Subaru 1000, Subaru Leone, Subaru Legacy, dan beberapa model lainnya yang sudah menemani 60 tahun lebih kiprah Fuji Heavy Industries.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Pameran yang berlangsung mulai 17 sampai dengan 20 Oktober 2015 tersebut, juga menampilkan bagaimana Fuji Heavy Industries selaku produsen Subaru berkembang selama 60 tahun.
Berikut adalah beberapa model Subaru yang dipamerkan:
- Subaru 360 Super Deluxe
- Subaru 360 Custom
- SUbaru ff-1 1300 G Sport Sedan
- Leone 4WD Touring Wagon
- Alcyone
- Justy
- 2nd-generation Legacy Touring Wagon
- Advanced Tourer Concept
- Subaru Viziv 2 Concept
(ddn/ddn)
Komentar Terbanyak
Mobil Esemka Digugat, PT SMK Tolak Pabrik Diperiksa
Syarat Perpanjang SIM 2025, Wajib Sertakan Ini Sekarang
7 Mobil-motor Wapres Gibran yang Lapor Punya Harta Rp 25 Miliar