Nah di Amerika, mobil tidak lagi takut air. Bahkan diajak berenang. Usut punya usut, Honda Civic yang tampak berenang ini rupanya bukan sengaja ditenggelamkan oleh sang pemilik.
Melansir Jalopnik, Kamis (3/5/2018), si pengendara dikabarkan tidak menyadari kalau mobilnya belum terparkir dengan baik hingga akhirnya tercebur ke sebuah kolam renang daerah Florida.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Dari foto terlihat, mobil itu rupanya adalah Honda Civic berkelir biru.
(dry/ddn)












































Komentar Terbanyak
Diklakson Gegara Lane Hogging, Sopir Yaris Ngamuk-Ngajak Ribut
Digugat ke MK, Pengendara yang Merokok Diminta Dicabut SIM-nya
Modal Peluit, Jukir Liar di Minimarket Bisa Dapet Rp 9 Juta/Bulan