Dilansir Carscoops, Jumat (29/12/2017), dengan membeli saham 25 persen tersebut, perusahaan induk yang dimiliki Giovanni Castiglioni dan keluarga Sardarov itu, saat ini MV Agusta telah dimilikinya 100 persen.
Gonta-ganti kepemilikan MV Agusta bukan baru Mercedes saja. Terhitung sekitar satu setengah dekade, MV Agusta diakuisisi oleh beberapa perusahaan otomotif.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Baru pada 2014, Mercedes-AMG membeli 25 persen saham MV Agusta, yang diduga untuk menyaingi Audi yang membeli Ducati. Mercedes-AMG sendiri mengumumkan niatnya untuk menjual saham MV Agusta pada Juli. (khi/rgr)
Komentar Terbanyak
Ramai Ditolak SPBU Swasta, Apa Dampak Kandungan Etanol pada BBM untuk Mobil-Motor?
Permohonan Maaf Pemotor Nmax yang Viral Adang Bus di Tikungan
Harga Asli BBM Pertalite Dibongkar Menkeu Purbaya, Bukan Rp 10 Ribu!