Menurut penjualnya di eBay, mobil Audi RS6 Avant ini merupakan salah satu mobil cantik yang langka. Sebab mobil ini diimpor Walker dari Jepang pada Juli 2003 karena model Avant tidaklah dijual di Amerika.
Di tangan Walker, mobil ini digunakan hingga Oktober 2011 dan tercatat diregistrasi di Arizona. Pada saat itu, mobil ini tercatat sudah digunakan Walker sejauh 69.000 mil.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Pada bulan Januari 2012, mesin asli mobil nii mengalami kerusakan dan sebuah mesin baru dari diler Audi kemudian dipasangkan oleh Eurotech Motorsports.
Saat ini mobil yang sudah digunakan sejauh 91.000 mil tersebut tengah dilelang. Ketika detikOto menyambangi laman eBay pada sore ini, penawaran sudah mencapai US$ 59.200 atau sekitar Rp 680 jutaan.
(syu/ddn)












































Komentar Terbanyak
Habis Ngamuk Ditegur Jangan Ngerokok, Pemotor PCX Kini Minta Diampuni
Di Indonesia Harga Mobil Terkesan Mahal, Padahal Pajaknya Aja 40%!
Harga Mobil di Indonesia Terkesan Mahal, Padahal...