Mobil Ini Bisa Diajak Ngobrol Seperti iPhone

Mobil Ini Bisa Diajak Ngobrol Seperti iPhone

Mercedes-Benz - detikOto
Kamis, 08 Feb 2018 09:07 WIB

Amsterdam - Mercedes-Benz meluncurkan A-Class terbaru. Mobil ini dijadwalkan masuk Indonesia akhir tahun ini. Mobil diklaim sangat cerdas dan bisa diajak ngobrol.

A-Class anyar ini diklaim sebagai mobil paling cerdas yang dimiliki Mercedes-Benz. Mobil memiliki beberapa fitur canggih yang mendukung kecerdasan mobil ini. Foto: Mercedes-Benz
Mobil cukup mengalami banyak perubahan dibanding model lama. Foto: Mercedes-Benz
Lampu utama sudah memasang day time dengan desain yang cantik khas Mercy. Foto: Mercedes-Benz
Mobil dilihat dari bagian samping ke belakang. Secara keseluruhan desainnya cukup oke. Kecil tapi sporty. Foto: Mercedes-Benz
Mobil memiliki MBUX (Mercedes Benz User eXperience) yang menampilkan fitur 'Siri' yang lebih canggih seperti yang ada pada iPhone. Fitur ini membuat ita bisa berbicara pada kendaraan kita dan mengajukan permintaan dan kendaraan ini akan menanggapi atau menjawab. Foto: Mercedes-Benz
Pak Kumis bosnya Mercy, Dieter Zetsche, berpose dengan A-Class saat diluncurkan di Amsterdam Belanda. Foto: Mercedes-Benz
Desain lampu belakang cantik juga ya? Foto: Mercedes-Benz
A-Class merupakan salah satu dari beberapa mobil yang akan diluncurkan Mercy di Indonesia tahun ini. A-Class memiliki konsumsi BBM 5,6 – 4,1 liter per 100 km, dengan emisi CO2 133 – 108 g/km. Foto: Mercedes-Benz.
Mobil Ini Bisa Diajak Ngobrol Seperti iPhone
Mobil Ini Bisa Diajak Ngobrol Seperti iPhone
Mobil Ini Bisa Diajak Ngobrol Seperti iPhone
Mobil Ini Bisa Diajak Ngobrol Seperti iPhone
Mobil Ini Bisa Diajak Ngobrol Seperti iPhone
Mobil Ini Bisa Diajak Ngobrol Seperti iPhone
Mobil Ini Bisa Diajak Ngobrol Seperti iPhone
Mobil Ini Bisa Diajak Ngobrol Seperti iPhone
Hide Ads