Hal tersebut dipaparkan Ustaz Yusuf ketika berbincang dengan detikOto saat berkunjung ke markas detikcom. Menurutnya, sudah waktunya Indonesia bisa melaksanakan hal tersebut.
"Kita sudah menurunkan sponsor ke satu mobil balap di Sentul. Ini sudah kita mulai (langkah untuk mengadakan balap F1 di Indonesia), nanti informasinya saya kasih," ujarnya di Gedung Trans TV, Jakarta, Selasa (27/2/2018).
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Lantas apakah hal tersebut akan terlaksana? Untuk hal ini, langkah dari bos PT Paytren Aset Manajemen ini patut kita tunggu ya, Otolovers. (ruk/dry)












































Komentar Terbanyak
Kandasnya Mimpi Mobil Nasional dan Cita-cita Prabowo Bikin Mobil RI
Tahun Depan Vietnam Larang Motor Bensin, Jepang Peringatkan Ancaman PHK
Sudah Banyak yang Gagal, Seberapa Penting Indonesia Punya Mobil Nasional?