Wuling Bingo Lewat, Ini BYD Seagull yang Terjual 185.000 Mobil dalam 7 Bulan!

Foto Oto

Wuling Bingo Lewat, Ini BYD Seagull yang Terjual 185.000 Mobil dalam 7 Bulan!

Car News China - detikOto
Selasa, 07 Nov 2023 18:40 WIB

Jakarta - Wuling Bingo rupanya masih kalah laris dari BYD Seagull. Dalam kurun waktu 7 bulan, 185.000 unit mobil BYD Seagull ludes terjual di China.

BYD Seagull

BYD Seagull menjadi rival berat bagi Wuling Bingo di China. Foto: Car News China

BYD Seagull

Dari sisi penjualan, mobil ini terjual hingga 185.000 unit dalam kurun waktu 7 bulan. Foto: Car News China

BYD Seagull

Secara harga, BYD Seagull sedikit lebih mahal dari Wuling Bingo. BYD Seagull dibanderol mulai Rp 158 jutaan atau 30 juta lebih mahal dari Wuling Bingo. Foto: Car News China

BYD Seagull

FSeagull mengusung platform 3.0 BYD di bawah seri Ocean seperti halnya model Dolphin dan Seal. oto: Car News China

Wuling Bingo

Penjualan Wuling Bingo di China dalam 8 bulan menyentuh 150.000 unit. Foto: Carnewschina

Wuling Bingo Lewat, Ini BYD Seagull yang Terjual 185.000 Mobil dalam 7 Bulan!
Wuling Bingo Lewat, Ini BYD Seagull yang Terjual 185.000 Mobil dalam 7 Bulan!
Wuling Bingo Lewat, Ini BYD Seagull yang Terjual 185.000 Mobil dalam 7 Bulan!
Wuling Bingo Lewat, Ini BYD Seagull yang Terjual 185.000 Mobil dalam 7 Bulan!
Wuling Bingo Lewat, Ini BYD Seagull yang Terjual 185.000 Mobil dalam 7 Bulan!
Hide Ads