Tangerang - Subaru Indonesia ikut serta dalam acara BCA Expo Hybrid 2022 di ICE, BSD. Dalam acara ini, Subaru menawarkan diskon biaya hingga DP 0 persen.
Foto Oto
Subaru Banjir Promo di BCA Expo Hybrid 2022
Sabtu, 10 Sep 2022 06:00 WIB
Subaru Indonesia ikut serta dalam acara BCA Expo Hybrid 2022 yang berlangsung di ICE, BSD City, Tangerang, 9-11 September 2022. Melalui jaringan diler resminya, Plaza Subaru, Subaru memboyong sejumlah model mobilnya seperti All New Subaru BRZ, All New Subaru Forester, dan All New Subaru XV.
Β
Dalam acara BCA Expo Hybrid ini, Subaru menghadirkan sejumlah program penjualan seperti bunga hingga 2,25 persen, diskon biaya administrasi hingga Rp 1 juta, DP 0 persen, hingga instant approval bagi nasabah terpilih.
Β












































Komentar Terbanyak
Viral Lexus Berpelat RI 25 Potong Antrean di Gerbang Tol
Kursi Depan JakLingko untuk Prioritas, Tak Semua Orang Boleh Duduk
Viral Pemotor Maksa Lawan Arah, Nggak Dikasih Lewat Malah Ngamuk!