Boyolali - Sejumlah siswa di SMA Negeri 1 Boyolali, Jateng, mengembangkan perangkat helm pintar Gatotkatja. Helm pintar itu memiliki beragam keunggulan. Penasaran?
FotoOto
Canggih! Helm Pintar Ini Buatan Anak SMA di Boyolali Lho
Senin, 02 Mar 2020 19:42 WIB

Sejumlah siswa menunjukkan perangkat helm pintar Gatotkatja di SMA Negeri 1 Boyolali, Jawa Tengah, Senin (2/3/2020).
Helm pintar Andasya atau Gatotkatja itu memiliki beragam keunggulan seperti alarm pengingat kancing helm, kamera, interkom untuk komunikasi, panel surya isi baterai, lampu belakang helm dan GPS yang terkoneksi telepon pintar.
Helm pintar tersebut dijual dengan harga Rp100 ribu hingg Rp 600 ribu per unit tergantung modelnya.
Komentar Terbanyak
Penjualan Mobil Ambrol, Ekonomi Indonesia Tidak Baik-baik Saja
Duh! Ojol Ancam Mau Demo Sebulan Sekali
Penjualan Mobil Anjlok, Pemerintah Minta Tak Sampai Ada PHK