Jakarta - Boleh jadi Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2017 telah berakhir, meski demikian masih ada catatan kecil yang menarik untuk disimak.
Foto Oto
Mobil Termahal di GIIAS 2017
Selasa, 22 Agu 2017 14:39 WIB

Tahta tertinggi untuk kategori mobil termahal diduduki oleh mobil pabrikan asal Italia, Ferrari California. Mejeng di lantai pameran Mandiri di GIIAS 2017, Ferrari California menjadi primadona bagi para pengunjung. Pada bagian mesinnya, Ferrari California ini berkapasitas 4.297 cubic centimeters dan mampu menyemburkan tenaga hingga 380km (453 daya kuda) pada putaran mesin 7.750 rpm.
Β
Baru menjajal aspal Indonesia beberapa tahun lalu, mobil merah mentereng ini akan dilepas dengan harga yang cukup memukau, yakni Rp.7.950.000.000 off the road Jakarta.Β Foto: Dadan Kuswaraharja
Komentar Terbanyak
Jangan Kaget! Biaya Tes Psikologi SIM Naik, Sekarang Jadi Segini
Ini Dampak Buruk Andai Tarif Ojol Naik 8-15 Persen di Indonesia
Biaya Tes Psikologi Naik, Perpanjang SIM Bakal Keluar Duit Segini