Kenalkan, Honda BR-V

FotoOto

Kenalkan, Honda BR-V

Grandyos Zafna - detikOto
Kamis, 20 Agu 2015 13:48 WIB

- PT Honda Prospect Motor (HPM) memperkenalkan small crossover Honda BR-V di ajang GIIAS 2015 di ICE, BSD. Rencananya mobil yang diproduksi di Karawang, itu bakal dijajakan ke beberapa negara Asia mulai 2016 mendatang. Ini dia tampilan crossover Honda BR-V.

Honda BR-V diperkenalkan di ajang Gaikindo Indonesia International Motor Show (GIIAS) 2015.
Langkah Honda untuk memperkenalkan small crossover di tengah masih lesunya ekonomi nasional dilandasi optimisme ke depan.
Mobil ini menggunakan platform paduan antara Honda Mobilio dengan Honda CR-V.
Mobil ini dibanderol sekitar Rp 230 hingga 265 juta.
Rencananya mobil yang diproduksi di Karawang, itu bakal dijajakan ke beberapa negara Asia mulai 2016 mendatang.
Kehadiran small crossover itu memenuhai keinginan masyarakat Indonesia terhadap model yang tengah moncer penjualannya di Indonesia itu.
Kenalkan, Honda BR-V
Kenalkan, Honda BR-V
Kenalkan, Honda BR-V
Kenalkan, Honda BR-V
Kenalkan, Honda BR-V
Kenalkan, Honda BR-V
Hide Ads