- Lama dinantikan kehadirannya, akhirnya Honda resmi memperkenalkan mobil super Acura NSX versi produksi di ajang North American International Auto Show (NAIAS) 2015 yang tengah berlangsung di Detroit, Amerika. Versi produksi dari supercar Honda Acuran NSX ini tampil dengan sentuhan warna merah yang menyala serta tampilan yang benar-benar sporty dan agresif.
FotoOto
Mobil Super Acura NSX
Selasa, 13 Jan 2015 11:20 WIB












































Komentar Terbanyak
Ngamuk Ditegur Lawan Arah, Pemotor di Lebak Bulus Pukul Penegur!
Viral Ertiga Lawan Arah di Jakpus, Ditegur Malah Rasis dan Mukul!
Shell, BP, Vivo Siap Jualan Bensin Lagi, Stok Mulai Tersedia