-
Toyota Landcruiser Hardtop Canvas pabrikan tahun 1980 selalu setia menemani aktivitas Ketua DPD Demokrat Makassar yang juga Ketua Fraksi Demokrat DPRD Makassar, Adi Rasyid Ali. Setelah bertahun-tahun menjadi barang rongsokan di gudang rumahnya, Hardtop warisan ayahnya ini ia bangun kembali sehingga penampilan Jip asal Jepang ini tetap garang.
Komentar Terbanyak
Ketemu Fortuner Berstrobo Arogan di Jalan, Viralin!
Perang Harga Mobil China di Indonesia: Merek Lain Dibikin Ketar-ketir
Viral Bocah 9 Tahun di Makassar Dapat Hadiah Ultah Lamborghini Revuelto Rp 23 M