Dikutip motorcyclesnews, dilahirkan secara limited edition, motor dengan kapasitas 2.500cc dari Triumph ini yakni Goliath 2500cc Rocket 3 TFC sudah ada yang punya. Dikatakan motor ini dilepas dengan banderol mencapai 25.000 poundsterling ini sudah laris. Dan siapapun yang memilikinya bisa dipastikan akan merasakan ketangguhan yang luar biasa.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Sebagai catatan motor ini diperkenalkan pertama kali pada Januari 2019, dan sebagai motor dengan mesin kapasitas terbesar di dunia. Selain mesin yang besar, fitur-fitur terbaik juga coba diberikan, sebut saja sistem digital yang terselip pada dirinya. Selain itu bahan material alumunium juga ikut diselipkan.
![]() |
Sistem infotainment yang bisa tersabung dengan dengan Bluetooth , yang bisa disingkronkan dengan Go-Pro, bisa memainkan musik, menerima telepon, dan membaca google maps membuat motor ini semakin kece.
Soal desain jangan dikatakan lagi, desain coba disesuaikan dengan besar mesin yang digendong dirinya.
Soal keamanan, layaknya mobil motor ini juga diselipkan fitur terbaik. Sebut saja dengan traction control, cornering ABS, 4 mode riding plus quickshiffter dan autoblipper. Menambah kememewahan motor yang satu ini. (lth/ddn)
Komentar Terbanyak
Ini Dampak Buruk Andai Tarif Ojol Naik 8-15 Persen di Indonesia
Jangan Kaget! Biaya Tes Psikologi SIM Naik, Sekarang Jadi Segini
Ternyata Gegara Ini Insinyur India Bikin Tikungan Flyover 90 Derajat