Rupanya Honda memilih untuk tidak memberi diskon All New CBR250RR, namun memilih untuk memberikan pelayanan terbaik serta memberikan pengalaman yang tidak akan dilupakan konsumen Honda.
"Kepada konsumen yang membeli inden, kami tidak memberikan diskon tapi kami memberikan sesuatu yang spesial. Dengan memberikan kesempatan mencoba RC213V-S dan bertemu dengan Marc Marquez," ujar Direktur Marketing Astra Honda Motor, Koji Sugita.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
All New CBR250RR menghasilkan tenaga maksimal 28,5 kW (38.7 PS)/12.500 dan torsi maksimum hingga 23,3 Nm (2.4 kgf.m) / 11.000 rpm berkat penyematan mesin generasi terbaru 250cc liquid-cooled 4-stroke DOHC 8-valve, paralel twin cylinder. (lth/ddn)












































Komentar Terbanyak
Habis Ngamuk Ditegur Jangan Ngerokok, Pemotor PCX Kini Minta Diampuni
Viral Lexus Berpelat RI 25 Potong Antrean di Gerbang Tol
Viral Pemotor Maksa Lawan Arah, Nggak Dikasih Lewat Malah Ngamuk!