"Kami memang melihat mengamati perkembangan otomotif terutama skuter ya, tapi kita lebih meyakini bahwa dengan tipe middle up yang kita miliki ini mungkin lebih bisa diterima di masyarakat, dibanding kita harus main di 250 cc balap," ujar Head of Sales & Marketing SYM Eric Riazul Hasan di arena Jakarta Fair.
Motor berkapasitas 600 cc ini didatangkan ke Indonesia dengan sistem CKD (Completely Knock down) dari Taiwan, kemudian dirakit di daerah Cibitung.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Dan rencannaya motor yang memiliki banyak fitur seperti pengisi baterai hand phone dan colokan USB ini akan diproduksi sebanyak 60 unit di bulan pertama dengan garansi selama 3 tahun.
"Diproduksi target 60 unit di bulan pertama, dan kita juga garansi 36.000 km atau tiga tahun," ujar Managing Director SYM Wilianto.
Sedangkan untuk target SYM sendiri pada gelaran Jakarta Fair 2016 ini mencapai angka 300 unit untuk semua tipe. (ddn/rgr)












































Komentar Terbanyak
Tukang Tambal Ban Pungut Pelat Nomor Terbawa Banjir, Minta Tebusan Rp 50 Ribu
Lawan Arah di Malaysia Didenda Rp 60 Juta, di Indonesia Cuma Rp 500 Ribu
Pengendara Singapura Banyak yang Mau Balik Beli Mobil Bensin