Dan yang terbaru adalah Honda Supra GTR 150, yang mampu melahap segala medan. Namun Honda memastikan model ini bukan model terakhir tahun ini.
"Tahun ini masih akan ada model baru. Lebih dari satu, seperti pada sport dan matik akan ada yang baru," kata Deputy Head Corporate Communication Astra Honda Motor, Ahmad Muhibbuddin, di Bandung.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"Kita belum memiliki lineup produknya. Dan di 150 cc, kita masih mengandalkan Vario dan PCX. Namun tahun ini kami masih mengandalkan matik," katanya.
"Dan tahun ini kami prediksi bebek akan berkontribusi penjualan hingga 10 persen. Market ini akan lebih bergairah setelah kita keluarkan All New Supra GTR 150," tambahnya.
(lth/ddn)












































Komentar Terbanyak
Diklakson Gegara Lane Hogging, Sopir Yaris Ngamuk-Ngajak Ribut
Tukang Tambal Ban Pungut Pelat Nomor Terbawa Banjir, Minta Tebusan Rp 50 Ribu
Lawan Arah di Malaysia Didenda Rp 60 Juta, di Indonesia Cuma Rp 500 Ribu