Dilansir laman Motorcycle, Sabtu (27/6/2015) menurut Australian Competition & Consumer Commission (ACCC) ada ikatan kabel pada beberapa bagian di sepeda motor yang memiliki top speed 354 km/jam yang kemungkinan besar bisa terlepas di antara komponen pada sasis.
Jika terjadi seperti itu kabel bisa rusak dan berpotensi terjadinya kerusakan pada mesin. Buruknya bisa mempengaruhi kinerja injeksi bahan bakar dan menimbulkan percikan api.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Lebih dari itu, pihak yang bersangkutan juga akan menyelidiki masalah pengikat kabel di Ninja H2 karena dikhawatirkan terjadi juga pada sepeda motor versi jalanan itu.
(ady/ady)












































Komentar Terbanyak
Tukang Tambal Ban Pungut Pelat Nomor Terbawa Banjir, Minta Tebusan Rp 50 Ribu
Pengendara Singapura Banyak yang Mau Balik Beli Mobil Bensin
Lawan Arah di Malaysia Didenda Rp 60 Juta, di Indonesia Cuma Rp 500 Ribu