Menikmati Alam Sumbawa, Gunung Rinjani, Aceh dari Roda Dua

Castrol Power1 Legendary Tour

Menikmati Alam Sumbawa, Gunung Rinjani, Aceh dari Roda Dua

Aditya Maulana - detikOto
Rabu, 24 Jun 2015 13:15 WIB
Menikmati Alam Sumbawa, Gunung Rinjani, Aceh dari Roda Dua
Jakarta - Menjejalahi obyek wisata di Indonesia sambil mengendarai motor pasti asyik. Seperti yang bisa kita lihat pada video hasil kiriman pengendara di kompetisi video touring Castrol Power1 Legendary Tour.

Misalnya video yang dikirimkan oleh Gi Gie. Ia membocorkan teaser video saat ia touring di Sumbawa. Dalam video yang diunggahnya itu menunjukkan jalanan Sumbawa yang banyak kerbau dan awan yang indah.



SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Ia juga mengirimkan video perjalanan menuju gunung Rinjani. Di atas kuda besinya itu, ia bisa merasakan keindahan alam sekitar Gunung Rinjani dan balutan awan biru yang indah nan cerah.


Tak kalah menariknya lagi video yang dikirimkan oleh Chika Setiadi yang touring expedisi jelajah Aceh.



Dalam video yang berdurasi 1 menit 27 detik itu menceritakan perjalanannya di kota Serambi Mekkah bersama dengan teman-teman komunitas sepeda motornya.

Nah, Otolovers masa kalah dengan para bikers yang sudah mengirimkan video-nya. Ayo masih ada kesempatan untuk Anda mengirimkan video ke link ini.

(ady/ddn)

Berita Terkait

 

 

 

 

 

 

 

 

Hide Ads