Ayo Ikuti Touring Hari Kemerdekaan di Gunung Bromo

Castrol Power1 Legendary Tour

Ayo Ikuti Touring Hari Kemerdekaan di Gunung Bromo

Aditya Maulana - detikOto
Selasa, 23 Jun 2015 11:28 WIB
Ayo Ikuti Touring Hari Kemerdekaan di Gunung Bromo
Jakarta - Setiap hari makin banyak bikers yang mengupload video touringnya untuk mengikuti kompetisi video touring Castrol Power1 Legendary Tour. Mereka nampaknya sangat tertarik untuk merayakan hari Kemerdekaan Indonesia ke-70 di Gunung Bromo bersama Castrol.

Salah satu bikers yang mengupload video touringnya adalah Rezza N Perdana. Ia mengupload video Road to The 9th Memorial Wing Day atau Teaser untuk acara 5 tahunan yang diselenggarakan oleh HDCI Bandung.

Dalam video-nya itu menggambarkan beberapa bikers yang melintasi indahnya jalan di Indonesia khususnya di daerah Bandung, Jawa Barat.

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT




Ada juga video yang diupload oleh Jummy Raya Saragih. Ia mengupload video dengan judul Bromo Trail Adventure. Kegiatan sejumlah bikers yang dimulai dari Malang dan mengitari area Gunung Bromo menggunakan motor trail.




Tak hanya itu, masih banyak video touring lainnya yang diupload oleh para bikers yang ada di seluruh Indonesia. Mereka memperlihatkan perjalanan touring menjelajahi daerah Indonesia sambil menikmati keindahan alam Indonesia yang sangat mempesona.

Nah, bagi Anda yang punya video dokumentasi touring yang menampilkan jalanan, tradisi, pakaian adat, kuliner atau destinasi wisata lokal nunggu apa lagi. Ayo segera mengupload-nya ke link ini.

Selain bisa ikutan touring gratis, Anda juga berkesempatan mendapatkan 3 Unit Go Pro Hero 3 dan helm eksklusif dari Castrol Power1.

Anda masih punya kesempatan mengupload video hingga 1 Juli 2015.

(ady/ddn)

Berita Terkait

 

 

 

 

 

 

 

 

Hide Ads