Wah bisa berapa lama? Rupanya ada beberapa model angsuran yang bisa dipilih konsumen. Bahkan bisa dicicil hingga 35 bulan.
Dan berikut tahapan angsuran yang ditawarkan SYM, untuk pembelian matik terbaru Attila Venus 125 cc.
1. Uang muka Rp 6 juta
Jika memberi uang muka Rp 6 juta, konsumen bisa nyicil selama 11 bulan sebesar Rp 2,053 juta, 17 bulan sebesar Rp 1,438 juta. Pembayaran 23 bulan juga bisa dilakukan sebesar Rp 1,143 juta, pembayaran 29 bulan sebesar 979 ribu dan terakhir pembayaran sebesar 35 bulan sebesar 873 ribu.
2. Uang muka Rp 6.750.000
Jika memberi uang muka Rp 6.750.000, konsumen bisa memiliki pilihan 11 bulan pembayaran cicilan sebesar Rp 1,973 juta, 17 bulan sebesar Rp 1,382 juta. Untuk 23 bulan juga bisa dilakukan sebesar Rp 1,100 juta, pembayaran 29 bulan sebesar 942 ribu dan terakhir pembayaran sebesar 35 bulan sebesar 841 ribu.
3. Uang muka Rp 7.500.000
Jika memberi uang muka Rp 7,5 juta, konsumen bisa memiliki pilihan 11 bulan pembayaran sebesar Rp 1,893 juta, 17 bulan sebesar Rp 1,327 juta.
Untuk nyicil 23 bulan bayarnya Rp 1,056 juta, pembayaran 29 bulan sebesar 905 ribu dan terakhir pembayaran sebesar 35 bulan sebesar 809 ribu.
4. Uang muka Rp 8.250.000
Jika memberi uang muka Rp 8.250 juta, dicicil selama 11 bulan sebesar Rp 1,814 juta, 17 bulan sebesar Rp 1,272 juta.
Untuk cicilan 23 bulan sebesar Rp 1,013 juta, pembayaran 29 bulan sebesar 869 ribu dan terakhir pembayaran sebesar 35 bulan sebesar 776 ribu.
5. Uang Muka Rp 8.750.000
Jika memberi uang muka Rp 8.750.000, uang nyicil 11 bulan pembayaran sebesar Rp 1,761 juta, 17 bulan sebesar Rp 1,236 juta. 23 bulan sebesar Rp 984 ribu, pembayaran 29 bulan sebesar Rp 844 ribu dan terakhir pembayaran sebesar 35 bulan sebesar Rp 755 ribu.
(lth/ddn)
Komentar Terbanyak
Jangan Pernah Pasang Stiker Happy Family di Mobil, Pokoknya Jangan!
Naik Taksi Terbang di Indonesia, Harganya Murah Meriah
Mobil Jepang Mulai Banting Harga, Produsen China Santai