"Sore nanti kita akan memperkenalkan Attila Venus," kata Marketing Manager PT Sentra Kreasi Niaga, Wahono dalam pesan singkatnya.
Meski belum diluncurkan secara resmi, tampilan SYM Attila Venus 125 cc sudah di pajang di Jakarta Fair 2015 yang digelar di JIExpo, Jakarta.
Jika dilihat dari tampilan yang disajikan, SYM kini coba menggoda pecinta skutik dengan tampilan Retro. Dikatakan model terbaru ini terlahir dari inspirasi kecantikan Venus.
Meski coba mengisyaratkan tampilan retro, kemewahan terlihat dari tampilan lampu LED bersama bagasi 2 3/4 yang begitu lapang. Tidak lupa sistem sistem Smart idle yang mampu menghemat bahan bakar juga disediakan, bersama sistem pengabutan injeksi.
Hmm, berapa harga yang dibanderol ya?
(lth/ddn)












































Komentar Terbanyak
Tukang Tambal Ban Pungut Pelat Nomor Terbawa Banjir, Minta Tebusan Rp 50 Ribu
Pengendara Singapura Banyak yang Mau Balik Beli Mobil Bensin
Lawan Arah di Malaysia Didenda Rp 60 Juta, di Indonesia Cuma Rp 500 Ribu