Toyota Alphard terkeren di Pekanbaru milik Izwar dari bengkel Creative Automodified, berhasil menjadi modifikasi terbaik karena mampu mengubah mobil mewah sekelas Alphard jadi mobil lebih mewah lagi. Dirinya pun berharap, IAM MBtech akan mampir lagi tahun depan di Pekanbaru.
Baca: Bingung Modifikasi Toyota Alphard Agar Lebih Mewah? Ini Jawabannya
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Bukan hanya berharap IAM MBtech kembali lagi, Izwar juga berharap para peserta yang mengikuti ajang ini lebih kece lagi kreasi modifikasinya.
"Harapannya untuk modifikasi Pekanbaru tahun depan buat mobil bisa lebih bagus lagi, lebih keren lagi,"
Selain itu, Izwar juga berharap lebih banyak lagi peserta yang turut meramaikan ajang modifikasi di Pekanbaru.
"Dan bisa lebih meriah ngikutin acara kontes modifikasi kaya gini," tutupnya. (khi/lth)












































Komentar Terbanyak
Habis Ngamuk Ditegur Jangan Ngerokok, Pemotor PCX Kini Minta Diampuni
Viral Lexus Berpelat RI 25 Potong Antrean di Gerbang Tol
Kursi Depan JakLingko untuk Prioritas, Tak Semua Orang Boleh Duduk