Drive.ai adalah perusahaan start up yang fokus pada pengembangan mobil otonom. Mengutip Reuters, Rabu (26/6/2019), produsen iPhone itu ingin memiliki beberapa insinyur Drive.ai dengan mengakuisisi perusahaannya.
Baca juga: Hyundai Bangun Mobil Otonom dengan Aurora |
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Apple berlomba melawan pesaingnya seperti Waymo Alphabet Inc untuk mengembangkan kendaraan otonom. Pada tahun lalu, Apple memperkerjakan mantan kepala teknik Tesla Inc, Doug Field untuk mengawasi operasi mobil tanpa sopir, yang mencakup lebih dari 5.000 pekerja.
Baca juga: Steve Jobs Suka Ganti Mobil Tiap 6 Bulan |
Apple juga mengembangkan komponen-komponen utama yang dibutuhkan mobil otonom seperti sensor-sensor selain mengadakan negosiasi dengan para pemasok potensial. (ddn/ddn)












































Komentar Terbanyak
Habis Ngamuk Ditegur Jangan Ngerokok, Pemotor PCX Kini Minta Diampuni
Viral Lexus Berpelat RI 25 Potong Antrean di Gerbang Tol
Kursi Depan JakLingko untuk Prioritas, Tak Semua Orang Boleh Duduk