Seperti yang disampaikan Division General Manager, Global LCV Marketing and Sales Nisan Motor, Ranndy Parker, di Erracidia, Maroko.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"Terra juga dilengkapi dengan Hill Start Assist. Kendaraan ini menawarkan ground clearance terbaik di kelasnya, pada 225 milimeter, untuk meminimalkan potensi kerusakan dari jalan kasar atau lebih," tambahnya.
Selain itu Ranndy juga membocorkan ketangguhan lainnya yang tidak kalah dibandingkan dengan SUV lainnya.
"Selain itu mesin QR25 four-cylinder gasoline engine menawarkan ketangguhan mesin, akselerasi, performa terbaik di kelasnya, dengan lembut mampu menyemburkan 180 tenaga kuda dan torsi 450 Nm," katanya.
Selain itu Ranndy juga menawari desain Nissan Terra tangguh dan praktis, dapat diandalkan untuk penggunaan sehari-hari sambil memberikan kebebasan kepada pelanggan untuk pergi ke mana saja dan menjelajah melampaui setiap saat.
Nissan Terra di Indonesia dibanderol mulai Rp 464 juta untuk varian terendahnya. Berikut daftar lengkap harga Nissan Terra (OTR Jakarta) dalam keterangan resmi yang diterima detikOto, Senin (22/10/2018) lalu.
Nissan Terra 2.5 (4x4) VL AT Rp 661,000,000
Nissan Terra 2.5 (4x2) VL AT Rp 515,000,000
Nissan Terra 2.5 (4x2) E AT Rp 490,000,000
Nissan Terra 2.5 (4x2) MT Rp 464,000,000.
(ddg/lth)
Nissan Terra 2.5 (4x4) VL AT Rp 661,000,000
Nissan Terra 2.5 (4x2) VL AT Rp 515,000,000
Nissan Terra 2.5 (4x2) E AT Rp 490,000,000
Nissan Terra 2.5 (4x2) MT Rp 464,000,000.












































Komentar Terbanyak
Diklakson Gegara Lane Hogging, Sopir Yaris Ngamuk-Ngajak Ribut
Viral Lexus Berpelat RI 25 Potong Antrean di Gerbang Tol
Kursi Depan JakLingko untuk Prioritas, Tak Semua Orang Boleh Duduk