Dikutip autoexpress, Kamis (6/9/2018), untuk bisa ikut bersaing pada hybrid super sekaligus menantang pabrikan lainnya, Jaguar F-Type akan mengusung mesin Mid-Engine terbaru dan diperkenalkan pada 2022. Mobil akan menjadi pesaing utama Porsche Taycan atau model McLaren dan Audi sport yang bakal diperkenalkan.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Tidak sampai disitu, selain bakal menawarkan pilihan hybrid, Jaguar F-Type besar kemungkinan akan menawarkan pilihan listrik, berkat platform yang digunakan. (lth/ddn)












































Komentar Terbanyak
Intip Garasi Kakanwil Pajak Jakarta Utara yang Dicopot Purbaya
Viral BYD Atto 1 Motong Lajur, Diklakson Panjang Nggak Terima Malah Mukul
Toyota Kenalkan 3 Mobil Baru di Indonesia Pekan Depan, Ini Bocorannya