Hal itu bisa dilihat dari angka penjualan wholesales (dari pabrik ke diler) Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (Gaikindo). Model baru yang diluncurkan Proton Iriz, belum bisa menandingi mobil-mobil Jepang lain.
Hanya 12 unit Proton Iriz terjual sejak pertama kali diluncurkan pada Februari hingga November kemarin.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Meski begitu, Proton siap tancap gas di tahun depan dengan meluncurkan dua model baru sekaligus.
"Rencana Persona dan Saga All New," kata Head of Sales and Marketing Proton Edar Indonesia, Rully Septiadi saat dihubungi detikOto, Kamis (28/12/2017). (dry/lth)












































Komentar Terbanyak
Diklakson Gegara Lane Hogging, Sopir Yaris Ngamuk-Ngajak Ribut
Digugat ke MK, Pengendara yang Merokok Diminta Dicabut SIM-nya
Modal Peluit, Jukir Liar di Minimarket Bisa Dapet Rp 9 Juta/Bulan