Meski begitu, jika pajaknya diturunkan PT Honda Prospect Motor (HPM) belum berencana untuk memproduksi mobil sedannya secara lokal. Berbeda dengan rivalnya, Toyota yang memproduksi Vios di Indonesia.
"Ya kita akan studi, saya nggak bisa tahu karena peraturan saya gak tahu, sama nanti ada hubungan dengan yang lain-lain. Pemerintah kan tidak menurunkan pajak serta merta gitu tapi industri nggak bisa terima serta merta," kata Direktur Pemasaran dan Layanan Purnajual PT HPM, Jonfis Fandy, di Tangerang.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Seperti diketahui, penjualan mobil di segmen sedan justru mengalami penurunan akibat tingginya PPnBM yang diterapkan untuk segmen tersebut mulai 30 persen untuk sedan dengan kapasitas dibawah 1.500 cc hingga 125 persen untuk sedan diatas 3.500 cc. (dry/ddn)












































Komentar Terbanyak
Diklakson Gegara Lane Hogging, Sopir Yaris Ngamuk-Ngajak Ribut
Viral Lexus Berpelat RI 25 Potong Antrean di Gerbang Tol
Kursi Depan JakLingko untuk Prioritas, Tak Semua Orang Boleh Duduk