"Itu 100 persen hoax, 200 persen foto palsu," ujar General Manager Marketing Strategy NMI Budi Nur Mukmin saat dikonfirmasi detikOto, Selasa (14/3/2017).
Menurut Budi, foto Livina hanyalah merupakan foto hasil desain komputer saja (rendering) orang yang tidak dikenalnya. "Itu kabarnya ada orang yang ngarang, hanya hasil rendering," ujarnya.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Desain grille yang berdesain huruf V dengan krom melintasi dari bawah ke atas memang merupakan bahasa global desain Nissan. Peleknya, atap dan hampir seluruh bagian mobil berubah total. (ddn/ddn)












































Komentar Terbanyak
Diklakson Gegara Lane Hogging, Sopir Yaris Ngamuk-Ngajak Ribut
Viral Lexus Berpelat RI 25 Potong Antrean di Gerbang Tol
Kursi Depan JakLingko untuk Prioritas, Tak Semua Orang Boleh Duduk