Didasarkan hal tersebut, PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) mengadakan Gerakan Suzuki Peduli Keselamatan (GESIT), program edukasi berkendara untuk para pelajar.
"Kami ingin di tahap usia eksplorasi anak ini, kita tidak hanya melarang, namun memberikan penjelasan yang lebih masuk akal bagi mereka. Sehingga lebih mudah diterima," ujar Strategic Planning Dept. Head PT Suzuki Indomobil Motor, R. Uchiki, di SMPN 2 Bekasi, Selasa (31/1/2017).
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Uchiki-san memberi penjelasan pada pelajar Foto: Khairul Imam Ghozali |
Dalam program ini, Suzuki menghadirkan, professional trainer dari Safety Defensive Consultant Indonesia (SDCI), dan bekerja sama dengan Kapolresta Bekasi, serta turut menghadirkan salah satu korban lalu lintas, sehingga pelajar bisa mendapat pengalaman yang lebih tentang bahaya berlalu lintas.
Selain di SMPN 2 Bekasi, program ini juga akan dilakukan pada 12 SMP lainnya oleh Suzuki, di Jabodetabek sepanjang 2017. (khi/ddn)












































Uchiki-san memberi penjelasan pada pelajar Foto: Khairul Imam Ghozali
Komentar Terbanyak
Diklakson Gegara Lane Hogging, Sopir Yaris Ngamuk-Ngajak Ribut
Viral Lexus Berpelat RI 25 Potong Antrean di Gerbang Tol
Kursi Depan JakLingko untuk Prioritas, Tak Semua Orang Boleh Duduk