Dilansir Carscoops, Jumat (21/10/2016), mobil ini mengambil basis dari Nissan March. Namun, mobil ini mendapat sentuhan desainer Nissan dari Brasil.
Baca: Nissan March Generasi Kelima Kian Canggih Saja
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Selain itu, mobil ini juga dihiasi dengan warna khusus. Bodinya menggunakan warna merah dengan livery hitam pada atap, pilar dan spion samping. Peleknya juga hadir dengan nuansa hitam.
Baca: Akuisisi Mitsubishi, Nissan: Kita Semakin Kuat
Sayang, Nissan belum mengungkapkan desain interior March Midnight Edition. Meski begitu, Nissan mengatakan bahwa ada nuansa hitam mengilap pada setir, persneling, frame sistem multimedia dan tombol pengatur kaca jendela. Ada juga jahitan khas di dalam interior mobil ini. (rgr/lth)












































Komentar Terbanyak
Habis Ngamuk Ditegur Jangan Ngerokok, Pemotor PCX Kini Minta Diampuni
Di Indonesia Harga Mobil Terkesan Mahal, Padahal Pajaknya Aja 40%!
Harga Mobil di Indonesia Terkesan Mahal, Padahal...