Diberitakan Automotive News, Selasa (30/8/2016) sumber internal yang tak ingin disebut namanya mengatakan, Seri 7 Coupe itu akan dilahirkan pada 2019. Seri 7 Coupe ini dihadirkan untuk membantu mendongkrak penjualan BMW Seri 7.
Jika kabar ini benar, BMW siap mendatangkan pesaing Mercedes-Benz S-Class Coupe. Mungkin strategi BMW ke depannya akan menghadirkan beragam varian Seri 7.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Automotive News menulis, sedan tipe tertinggi lebih menguntungkan dibanding kendaraan yang lebih kecil. Sehingga, sedan kelas teratas itu biasanya menjadi objek untuk memperkenalkan fitur baru dan teknologi-teknologi baru. (rgr/ddn)












































Komentar Terbanyak
Habis Ngamuk Ditegur Jangan Ngerokok, Pemotor PCX Kini Minta Diampuni
Di Indonesia Harga Mobil Terkesan Mahal, Padahal Pajaknya Aja 40%!
Harga Mobil di Indonesia Terkesan Mahal, Padahal...