Seperti dilansir Leftlananews, aturan di Michigan akan diperbaharui dimana secara eksplisit menyebutkan kendaraan bermotor bisa mengoperasikan mobil tanpa kontrol dan monitor manusia.
Dalam aturan ini, mobil otonom diinterpretasikan sama seperti mobil yang dikendarai manusia. Produsen mobil diberikan fleksibilitas untuk memilih teknologi apa yang akan digunakan sehingga mobil benar-benar bisa berjalan tanpa bantuan manusia.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Jika disetujui menjadi Undang-undang, para legislator akan memaksa para produsen mobil terlibat jika terjadi kecelakaan yang disebabkan mobil otonom. Namun nota pengecualian disiapkan untuk mereka yang kebal terhadap mobil yang dilakukan modifikasi tanpa sepengetahuan produsen. (rgr/ddn)












































Komentar Terbanyak
Habis Ngamuk Ditegur Jangan Ngerokok, Pemotor PCX Kini Minta Diampuni
Viral Lexus Berpelat RI 25 Potong Antrean di Gerbang Tol
Viral Pemotor Maksa Lawan Arah, Nggak Dikasih Lewat Malah Ngamuk!