"Kami sangat senang untuk memperkenalkan model range Porsche 911 Carrera dan 718 Boxter terbaru. Kedua model ini telah terjual kepada pelanggan di kalangan pengusaha muda dan saya menantikan untuk memperkenalkan generasi terbaru dari roaster mid-engine ini kepada pelanggan dimana dengan kapasitas silinder yang lebih kecil menghasilkan skema pajak yang lebih rendah serta harga yang lebih rendah dibandingkan pendahulunya," ungkap Christoph Choi, Managing Director Porsche Indonesia, di Plaza Senayan, Jakarta, Kamis (28/7/2016).
Porsche 911 Carrera adalah model mobil sport yang mencatat penjualan terbaik di dunia selama puluhan tahun. Desain, mesin, sasis, interior yang ada pada komponen 911 Carrera terbaru telah dikembangkan dan ditingkatkan untuk memberikan pengalaman berkendara yang lebih baik.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Penampilan samping juga lebih mencolok dengan lengkungan besar dan pintu yang berbentuk sedemikian rupa demi mengarahkan angin dari depan ke dalam intake untuk mesin. (ddn/ddn)












































Komentar Terbanyak
Intip Garasi Kakanwil Pajak Jakarta Utara yang Dicopot Purbaya
Viral BYD Atto 1 Motong Lajur, Diklakson Panjang Nggak Terima Malah Mukul
Toyota Kenalkan 3 Mobil Baru di Indonesia Pekan Depan, Ini Bocorannya