Seperti dilansir Indianautosblog, Jumat (15/7/2016), Mazda3 diperkirakan bakal diluncurkan di Jepang pada Agustus mendatang. Sejumlah perubahan terdapat pada model Mazda tersebut.
Lampu depan Mazda3 facelift terinspirasi dari model CX-9 dengan grille yang tampak mengalir dengan kesan lebih agresif. Lampu kabut serta lampu sein juga mendapat perubahan serta logo Mazda dipindahkan di bagian depan.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Masuk ke bagian interior, terdapat perubahan pada setir kemudi. layar free-standing untuk sistem informasi serta gearshift lever.
Pilihan warnanya pun lebih beragam dan menarik perhatian seperti Soul Red Premium Metallic, Machine Gray Premium Metallic, Eternal Blue Mica, Sonic Silver Metallic, Titanium Flash Mica, Deep Crystal Blue Mica, Jet Black Mica, dan Snow Flake Pearl Mica. (nkn/rgr)












































Komentar Terbanyak
Tukang Tambal Ban Pungut Pelat Nomor Terbawa Banjir, Minta Tebusan Rp 50 Ribu
Pengendara Singapura Banyak yang Mau Balik Beli Mobil Bensin
Lawan Arah di Malaysia Didenda Rp 60 Juta, di Indonesia Cuma Rp 500 Ribu