Mobil listrik Mercy ini hingga saat ini memang belum diberi nama. Namun, seperti dilansir Leftlanenews, Senin (11/7/2016), model ini akan menjadi mobil dengan kecepatan yang luar biasa.
Untuk ukuran, sedan Mercy ini akan sama dengan Tesla Model S. Harga juga hampir sama, tapi dengan jangkauan berkendara yang lebih jauh dalam satu kali pengisian baterai.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Model ini akan dibuat dalam bentuk empat pintu, empat kursi, dengan platform yang modular dan scalable. (rgr/rgr)












































Komentar Terbanyak
Habis Ngamuk Ditegur Jangan Ngerokok, Pemotor PCX Kini Minta Diampuni
Di Indonesia Harga Mobil Terkesan Mahal, Padahal Pajaknya Aja 40%!
Harga Mobil di Indonesia Terkesan Mahal, Padahal...