Seperti dilansir Carscoops, Minggu (26/6/2016), drone ini mengusung nama yang sama dengan Nissan GT-R. Ya, namanya GT-R Drone yang dikembangkan atas kemitraan dengan Tornado XBlades Racing, sebuah balapan drone internasional.
GT-R Drone menggunakan motor listrik XNov 2000kV yang tenaganya disuplai dari baterai lithium-polymer 1.400 mah. Drone ini hanya memiliki bobot 700 gram.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Namun, mobil Nissan GT-R bisa meraih kecepatan hingga 315 km/jam. Sedangkan GT-R Drone hanya bisa sampai 185 km/jam.
Meski begitu, GT-R Drone membutuhkan jarak berbelok lebih kecil, hanya 30 cm. Sementara Nissan GT-R membutuhkan 12,2 meter.
Siapa yang finish lebih dulu di lintasan sepanjang 2 km di Silverstone ini? Yuk simak video berikut.
(rgr/ddn)












































Komentar Terbanyak
Habis Ngamuk Ditegur Jangan Ngerokok, Pemotor PCX Kini Minta Diampuni
Di Indonesia Harga Mobil Terkesan Mahal, Padahal Pajaknya Aja 40%!
Harga Mobil di Indonesia Terkesan Mahal, Padahal...