Seperti dilaporkan Car Advice, Senin (21/12/2015), Direktur Kreatif Acura β nama lain NSX β Dave Marek mengatakan, gaya desain NSX anyar itu merupakan refleksi dari pakem desain masa depan Honda.
"Ini merupakan niat kami yang kuat untuk mengungkapkan kinerja melalui desain dan Acura Precision Concept akan menjadi inspirasi bagi gaya desain dan proporsi generasi terbaru kendaraan selain Acura, terutama untuk sedan kami,β paparnya.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Menurut Marek, manajemen Honda menyebut pihaknya telah menemukan kembali Mojo Acura, yang telah diperkenalkan Honda sejak 30 tahun lalu. Hanya, mobil ini difokiuskan untuk pasar Amerika Utara.
(arf/arf)












































Komentar Terbanyak
Habis Ngamuk Ditegur Jangan Ngerokok, Pemotor PCX Kini Minta Diampuni
Viral Lexus Berpelat RI 25 Potong Antrean di Gerbang Tol
Kursi Depan JakLingko untuk Prioritas, Tak Semua Orang Boleh Duduk