Seperti diberitakan BBC Top Gear, Selasa (13/10/2015) CEO Bentley, Wolfgang Durheimer telah mengonfirmasi bahwa pihaknya akan memberikan kejutan di hari ulang tahun ke-100 tahun Bentley. Hypercar seharga Rp 14,6 miliar bisa menjadi salah satunya. Konsep EXP 10 Speed 6 kemungkinan bakal direalisasikan.
"Seratus tahun kami akan menjadi waktu yang baik untuk membuat mobil seri terbatas. Proyek itu akan dipelajari secara intensif di Crewe mulai bulan depan. Pertanyaannya adalah, apakah kami membangun mobil standar yang Anda (konsumen) harapkan di segmen itu? Atau kami akan membuat mobil dengan banyak serat karbon dan komponen ringan? Yang pasti mobil itu akan menjadi senjata besar," papar Durheimer.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Sementara itu, di Geneva Motor Show 1999, Bentley telah memamerkan konsep hypercar bernama Hunaudières. Mobil konsep itu ditenagai oleh mesin naturally aspirated W16 8.0 liter dengan tenaga 623 daya kuda dan torsi 560 lb-ft.
*Catatan: 1 US$= Rp 13.500
(rgr/ddn)












































Komentar Terbanyak
Diklakson Gegara Lane Hogging, Sopir Yaris Ngamuk-Ngajak Ribut
Lawan Arah di Malaysia Didenda Rp 60 Juta, di Indonesia Cuma Rp 500 Ribu
Pengendara Singapura Banyak yang Mau Balik Beli Mobil Bensin