Dalam siaran pers yang diterima detikOto, Sabtu (3/10/2015), VW menyebut pengguna mobil VW bermesin diesel maupun bermesin bensin di Indonesia tidak perlu khawatir. Sebab, tak ada masalah pada kendaraan VW yang dijual di Indonesia.
"Pada tahap ini, dilaporkan bahwa tidak ada kekhawatiran dengan kendaraan mesin bensin dan diesel kami, semua kendaraan yang dijual kepada konsumen adalah kendaraan yang layak pakai dan aman," kata VW seperti tertulis dalam siaran persnya.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"Mohon maaf untuk ketidaknyamanan dan terima kasih untuk perhatian yang begitu besar. Konsumen adalah prioritas utama, mereka adalah keluarga besar kami, Volkswagen Indonesia," kata VW Indonesia.
(rgr/ddn)












































Komentar Terbanyak
Diklakson Gegara Lane Hogging, Sopir Yaris Ngamuk-Ngajak Ribut
Digugat ke MK, Pengendara yang Merokok Diminta Dicabut SIM-nya
Modal Peluit, Jukir Liar di Minimarket Bisa Dapet Rp 9 Juta/Bulan