Seperti diwartakan Car Advice, Selasa (21/4/2015), BMW Seri-7 terbaru itu diklaim menggunakan teknologi baru dengan penggunaan serat karbon. Sehingga bobotnya pun lebih ringan. Ini yang digunakan pada BMW i3 dan i8.
Selain itu, BMW juga melengkapinya dengan mesin baru, perangkat hiburan dan konektivitas baru, plus layar sentur terkini. Bahkan BMW juga menambahkan remote control parkir dan teknologi otonom lainnya.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
BMW juga mengaku melengkapinya dengan sistem transmisi baru. Begitu pun dengan fitur penunjang kenyamanan berkendara seperti peredam adaptif baru, sasis berteknologi anyar, hingga peranti hiburan yang pengoperasiannya menggunakan isyrat gesture anggota tubuh.
(arf/arf)












































Komentar Terbanyak
Habis Ngamuk Ditegur Jangan Ngerokok, Pemotor PCX Kini Minta Diampuni
Viral Lexus Berpelat RI 25 Potong Antrean di Gerbang Tol
Harga Mobil di Indonesia Terkesan Mahal, Padahal...