Pernyataan Lembaga Keselamatan Jalan Raya Nasional (NHTSA) Amerika Serikat menyebutkan, mobil yang ditarik itu adalah model yang dibuat pada 26 dan 27 November 2014.
"Dikarenakan kesalahan dalam proses produksi. Keselarasan as roda depan dan belakang kemungkinan tidak tepat, koneksi sekrup dari camber, caster, dan toe pemasangannya yang kurang tepat karena (saat pemasangan) tekanannya kurat kuat," bunyi pernyataan NHTSA.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Dua model Cayenne S tersebut, masing-masing bermesin bensin dan diesel. Porsche Amerika akan memperbaiki mobil tersebut tanpa dipungut biaya apapun.
(arf/ddn)












































Komentar Terbanyak
Biaya Tes Psikologi SIM Online Naik, Sekarang Jadi Segini
Intip Garasi Kakanwil Pajak Jakarta Utara yang Dicopot Purbaya
Penyesalan Pemotor yang Lawan Arah-Ditegur Polisi Marah Bilang Nggak Takut