Seperti yang disampaikan Presdir PT Astra Daihatsu Motor (ADM), Sudirman MR yang juga Ketua Umum Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia, di Kelapa Gading Jakarta Utara, Rabu (17/12/2014).
"Produksi juga akan disesuaikan. Kalau bicara kapasitas sekarang kapasitas nasional sudah 2 juta unit. Tahun ini dikatakan domestiknya mencapai 1,220 juta unit, ekspornya mencapai 200 ribu unit, kan jumlahnya mencapai 1,420 juta masih ada di bawah kapasitas. Jadi kapasitasnya masih 70-75 persen," katanya.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"Ya ekspor kembali tergantung pasar, tergantung permintaan di luar. Rata rata hampir semua APM (Agen Pemegang Merek) akan bekerja sama dengan prinsipal, untuk melihat pasar di luar," ucapnya.
"Sehingga ekspor di tahun depan, kemungkinan akan ikut stagnan. Tidak ada penambahan (pertumbuhan). Ekspor pun proyeksinya masih sama dengan tahun ini," tambahnya.
(lth/ddn)












































Komentar Terbanyak
Diklakson Gegara Lane Hogging, Sopir Yaris Ngamuk-Ngajak Ribut
Viral Lexus Berpelat RI 25 Potong Antrean di Gerbang Tol
Kursi Depan JakLingko untuk Prioritas, Tak Semua Orang Boleh Duduk