"Yang pasti kita modifikasi itu penting karena merupakan identifikasi biar mobil itu terlihat jadi mobil gue apalagi mobil sejuta umat. (Dengan perubahan mobil) akan memudahkan ketika saat diparkir, mudah ketemunya, ngejemput orang mudah, gak ada orang yang salah masuk," ujar PR Manager PT Toyota-Astra Motor Rouli H Sijabat di sela-sela Fun Rally and Coaching Clinic Avanza di Bandung, akhir pekan lalu.
Tips pertama memodifikasi mobil Avanza menurutnya adalah pertama, buatlah mobil yang sesuai dengan karakter pemilik. Bisa dengan menambahkan stiker yang lucu, seperti Hello Kitty atau lainnya, atau dengan mengganti pelek.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Yang ketiga, usahakan perubahan mobil Avanza memiliki unsur kreativitas lokal di daerah masing-masing pemilik mobil.
"Gunakan barang-barang lokal, stiker lokal, karena semakin tinggi minat dari Pop You Up ini setidaknya menaikkan industri kreatif, ya tukang stiker, jok mobil, stiker kita udah bagus-bagus, mudah-mudahan tren ini bisa bagus dan menggerakkan tren di Asia," ujarnya.
(ddn/ddn)












































Komentar Terbanyak
Diklakson Gegara Lane Hogging, Sopir Yaris Ngamuk-Ngajak Ribut
Viral Lexus Berpelat RI 25 Potong Antrean di Gerbang Tol
Kursi Depan JakLingko untuk Prioritas, Tak Semua Orang Boleh Duduk