Dalam keterangan resminya, Jumat (22/8/2014) supercharger kit ini cocok digunakan pada CR-Z tahun 2013 dan 2014 dengan transmisi manual. Supercharger-nya ini mencakup intercooler udara, bahan bakar injeksi high-flow dan pengoptimalan ECU.
Berkat menggendong mesin Supercharger, CR-Z kini kini memiliki daya maksimal hingga 197 bhp (147 kW) yang tadinya hanya 130 bhp (97 kW).
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Di Indonesia sendiri, Honda CR-Z dibekali mesin bensin berkapasitas 1.500 cc 4 silinder SOHC i-VTEC yang dikawinkan dengan 1 motor listrik IMA (Integrated Motor Assist) dan baterai Lithium-ion.
Motor listriknya tidak bisa bekerja menggerakan roda depan tanpa bantuan mesin bensin. Motor listriknya memiliki tenaga 20 HP dan hanya membantu pergerakan mesin bensin.
(ady/ddn)












































Komentar Terbanyak
Biaya Tes Psikologi SIM Online Naik, Sekarang Jadi Segini
Baru Jual 1 Mobil, Polytron Sudah Ungguli Merek Jepang-China Ini di Indonesia
Intip Garasi Kakanwil Pajak Jakarta Utara yang Dicopot Purbaya