Kabar tersebut semakin berhembus kencang karena banteng Huracan terganas sudah muncul di dunia maya dengan balutan warna abu-abu.
Foto tersebut aslinya Lamborghini Huracan namun dengan paket modifikasi untuk lintasan balap. Lamborghini membubuhi sayap dengan bodi kit khusus untuk mengejar kata agresif.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Kap mesin juga dirombak dengan adanya 2 lubang angin. Sementara diffuser dan kaca samping lebih lebar serta ukuran peleknya yang sudah tidak standar lagi menjadi 'sarapan' penting Lamborghini Huracan LP610-4 Super Trofeo.
Lamborghini Huracan LP610-4 Super Trofeo disokongan mesin V10 5.2 liter yang menyemburkan tenaga hingga 610 hp pada 8.250 rpm dan torsi maksimum 560 Nm pada 6.500 rpm. Kabarnya mobil ini akan resmi diperkenalkan pada tanggal 15 Agustus 2014.
(ikh/ddn)












































Komentar Terbanyak
Tukang Tambal Ban Pungut Pelat Nomor Terbawa Banjir, Minta Tebusan Rp 50 Ribu
Biaya Tes Psikologi SIM Online Naik, Sekarang Jadi Segini
Baru Jual 1 Mobil, Polytron Sudah Ungguli Merek Jepang-China Ini di Indonesia