Dalam pemberitaan autocar dan worldcarfans, Mobil yang dibanderol hampir Rp 1 miliar di Indonesia ini akan kembali mengalami sedikit perubahan. Seperti pada tampilan gril, lampu yang lebih tajam dan tampilan air intake yang kini terlihat lebih rendah.
Selanjutnya perubahan juga terlihat pada bumper depan, belakang dan tampilan body samping yang juga ikut berubah. Hmm, bagaimana dengan interiornya ya, apakah akan berubah juga?
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Nah sedangkan untuk bagian mesin, sepertinya Audi tidak akan melakukan perubahan. Dimana mesin 2.0 TDI yang akan mampu memberikan 187 tenaga kuda masih akan menjadi pilihan utamanya sama dengan A6 Ultra. Penasaran? Sabar Audi baru akan memperlihatkannya tahun depan pada ajang Geneva Motor Show.
(lth/ikh)












































Komentar Terbanyak
Biaya Tes Psikologi SIM Online Naik, Sekarang Jadi Segini
Intip Garasi Kakanwil Pajak Jakarta Utara yang Dicopot Purbaya
Nyetir Nggak Bawa SIM-STNK, Siap-siap Kena Denda Segini